Setelah cukup sukses meluncurkan smartphone Android seri Zenfone yang berbasis chipset Intel, Asus nampaknya sedang bersiap untuk membuat gebrakan baru. Menurut kabar yang pertama kali diungkap di Taiwan, Asus akan segera mengumumkan smartphone Android seri Zenfone dengan chipset non-Intel. Smartphone tersebut bernama Zenfone Go dan ditenagai chipset MediaTek quad-core. Zenfone Go ditujukan untuk pasar kelas dasar dengan membawa RAM 2GB dan ROM 16GB dan dilengkapi dengan ...
Home » android »
aplikasi »
gadget »
info »
iOS »
smartphone »
software »
tekno
» Asus Umumkan Smartphone Murah Zenfone Go di Bulan Ini?
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Response to "Asus Umumkan Smartphone Murah Zenfone Go di Bulan Ini?"
Posting Komentar