Microsoft Rilis Upgrade Windows 10 Mobile Beberapa Jam Lagi?

teknoup

Setelah tertunda dari jadwal perilisan di bulan Desember 2015 lalu, Microsoft dikabarkan akan merilis upgrade Windows 10 Mobile pada tanggal 17 Maret waktu Amerika Serikat atau tanggal 18 Maret Waktu Indonesia. Rumor perilisan Windows 10 Mobile tersebut diungkapkan pertama kali oleh VentureBeat. Menurut sumber VentureBeat yang mengetahui rencana Microsoft, bulan ini merupakan bulan target dari peluncuran upgrade OS tersebut. Namun sayangnya tidak ada detail lanjutan yang ...



0 Response to "Microsoft Rilis Upgrade Windows 10 Mobile Beberapa Jam Lagi?"

Posting Komentar