Insider pihak HTC, LlabTooFeR, diketahui telah membocorkan roadmap perusahaan yang berisikan rencana update Android untuk beberapa model ponsel mereka. Roadmap ini sekaligus mengkonfirmasi rumor yang beredar mengenai update Android 4.4 untuk HTC One yang saat ini sedang dalam tahap ujicoba operator dan dalam waktu dekat akan mendapatkan sertifikasi. Menurut roadmap, HTC One, HTC One Dual SIM, HTC One ...
0 Response to "Roadmap HTC Bocorkan Jadwal Terkini Update Android"
Posting Komentar