Walaupun di beberapa tempat Windows Phone telah mendapatkan perhatian lebih, namun di Eropa tampaknya tidaklah berjalan seirama. Melalui laporan pihak Kantar Worldpanel, tiga bulan terakhir (berakhir Maret 2014) pangsa pasar Windows Phone di Eropa kurang baik. Menurut laporan yang sama, pangsa pasar Eropa bahkan menurun dalam beberapa bulan terakhir. Pada Februari 2014, pangsa pasar platform milik Microsoft tersebut turun ke angka 9.7% dan di bulan Maret semakin ...
0 Response to "Pangsa Pasar Windows Phone di Eropa Ternyata Menurun"
Posting Komentar