Setelah sekian lama menjadi aplikasi yang dipercayai untuk check-in lokasi, tampaknya aplikasi Foursquare akan mengalami perubahan yang cukup besar. Sebelumnya Foursquare menjadi aplikasi untuk menemukan teman dan lokasi baru, kedepannya Foursquare akan dibagi menjadi dua aplikasi terpisah. Aplikasi baru akan bernama Swarm yang mengambil alih aspek sosial Foursquare. Pengguna Swarm akan dapat melihat teman-teman terdekat di suatu lokasi, tanpa perlu bergantung ...
0 Response to "Foursquare akan Terbagi Menjadi Dua Aplikasi Terpisah"
Posting Komentar