Operator Jerman: iPhone 6 Mulai Dijual 19 September 2014

teknoup


Teka-teki waktu peluncuran Apple iPhone 6 mulai terungkap. Deutsche Telekom, salah satu operator seluler di Jerman dilaporkan sudah menginformasikan kapan iPhone 6 dirilis kepada pegawai call center-nya. Dilaporkan situs berbahasa Jerman, apfelpage.de, operator tersebut mengatakan kepada pelanggannya bahwa iPhone 6 akan dijual pada 19 September 2014. Berdasarkan pengamatan yang dilakukan blog AppleInsider, tanggal tersebut mungkin saja tepat. Pasalnya, ...





0 Response to "Operator Jerman: iPhone 6 Mulai Dijual 19 September 2014"

Posting Komentar