Google: Android KitKat Kini Sudah Dipakai oleh 8,5% Perangkat di Seluruh Dunia

teknoup


Berdasarkan data terbaru yang baru saja dirilis oleh Google yang disusun dari statistik per 1 Mei 2014 kemarin, kini sistem operasi Android 2.2 Froyo hanya menyumbang 1% dari keseluruhan perangkat Android di dunia, alias mengalami penurunan 0,1% dibandingkan bulan kemarin (1,1%). Android versi 2.3.3 - 2.3.7 Gingerbread juga mengalami penurunan dari sebelumnya 17,8% menjadi hanya 16,2% saja. Sedangkan Android versi 3.2 Honeycomb tetap stabil di angka 0,1%. Android Ice Cream ...





0 Response to "Google: Android KitKat Kini Sudah Dipakai oleh 8,5% Perangkat di Seluruh Dunia"

Posting Komentar