Foto dari flagship besutan LG yang belum resmi diperkenalkan kembali muncul online. Kali ini foto menampilkan G4 yang dilengkapi dengan casing pelindung besutan manufaktur aksesoris Verus. Seperti yang sudah dikabarkan sebelumnya, suksesor G3 ini akan segera diresmikan pada 28 April mendatang. Jika dilihat, foto kali ini mengkonfirmasi bocoran press render sebelumnya memperlihatkan layar sedikit curved dan layout kontrol yang mirip dengan yang ditawarkan LG G3. Bagi ...
0 Response to "Foto LG G4 dengan Casing Besutan Verus Tertangkap Kamera"
Posting Komentar