Huawei Resmi Umumkan Honor 4C, Smartphone Budget dengan SoC Kirin 620 Octa-core

teknoup

Pembesut smartphone asal China - Huawei, telah memperbarui lini Honor dengan menelorkan perangkat budget baru. Yang dijuluki Honor 4C, perangkat ini dibanderol dengan harga USD atau Rp 1.6 juta dan akan tersedia dalam berbagai pilihan warna, menyelimuti black, blue, gold, pink dan putih. Menengok ke sektor dapur pacu, Honor 4C ini didukung oleh prosesor Hisilicon Kirin 620, octa-core berkepetan 1,2 GHz, RAM 2GB dan penyimpanan internal 8GB yang dapat diperluas melalui slot ...



0 Response to "Huawei Resmi Umumkan Honor 4C, Smartphone Budget dengan SoC Kirin 620 Octa-core"

Posting Komentar