Inilah Fitur Kamera Yang Dibawa Sony Xperia Z3+

teknoup

Secara resmi telah diumumkan minggu ini versi global Xperia Z4 dari Jepang yaitu Sony Xperia Z3+, dikabarkan segera tersedia untuk memulai debutnya pada bulan Juni mendatang. Kamera belakang handset baru ini memiliki ukuran 20.7 MP dengan G lens wide-angle 25mm. Dilansir dari Btekt, dikatakan bahwa kamera belakang pada Xperia Z3+ mendukung untuk fokus manual, white balance manual, ISO manual, sert shutter speed manual. Apa yang tidak ditawarkan kamera handset tersebut ...



0 Response to "Inilah Fitur Kamera Yang Dibawa Sony Xperia Z3+"

Posting Komentar