NVIDIA Stop Pengembangan Modem LTE untuk Smartphone

teknoup

Sekarang merupakan era konektivitas 4G, kehadiran modem LTE tentunya menjadi faktor yang sangat penting untuk smartphone generasi baru. Qualcomm jelas memimpin di segmen ini, diikuti Intel dan MediaTek. Ya, mereka saling bersaing dengan sengit. Sebaliknya, NVIDIA malah telah mengumumkan bahwa pihaknya telah menghentikan pengembangan modem LTE untuk smartphone. Kembali pada akhir 2013, NVIDIA mengumumkan generasi mendatang yang disebut Tegra 5, System-on-Chip ini ...



0 Response to "NVIDIA Stop Pengembangan Modem LTE untuk Smartphone"

Posting Komentar