Google baru saja merilis update factory image Android 5.1.1 dengan nomor build LMY48G untuk Nexus 7. Meski belum ada changelog resmi untuk saat ini, namun tampaknya update minor ini ditujukan untuk memperbaiki beberapa masalah pada build sebelumnya. Sementara ini update tersebut hanya tersedia untuk Nexus 7 Wi-Fi, perangkat Nexus lainnya kemungkinan akan segera mendapatkannya. Teknokerz penasaran dengan factory image tersebut? Langsung saja ...
Home » android »
aplikasi »
gadget »
info »
iOS »
smartphone »
software »
tekno
» Google Merilis Update Factory Image Android 5.1.1 Untuk Nexus 7
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Response to "Google Merilis Update Factory Image Android 5.1.1 Untuk Nexus 7"
Posting Komentar