OPPO Serah Terimakan Kelas Baru SDN Tanjung Jaya 2 di Provinsi Banten

teknoup

PT. Indonesia OPPO Electronics (OPPO) menyerahkan hasil renovasi kembali Sekolah Dasar Negri (SDN), Tanjung Jaya 2, Kampung Cipanon, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten kepada perwakilan SDN Tanjung Jaya 2 pada hari Kamis 19 November 2015 yang lalu. SDN Tanjung Jaya 2 adalah salah satu fasilitas pendidikan di Tanjung Lesung yang memiliki ruang untuk kegiatan belajar-mengajar yang sangat tidak layak dan memadai. Hal ini membuat perusahaan Oppo Indonesia tergerak untuk ...



0 Response to "OPPO Serah Terimakan Kelas Baru SDN Tanjung Jaya 2 di Provinsi Banten"

Posting Komentar