Coolpad Max, Spek Maksimal Datang Bulan Depan Di Indonesia

teknoup

Vendor smartphone asal Negeri Tiongkok ini terus melakukan terobosan mengembangkan produknya agar mampu menarik perhatian para pengguna smartpone di dunia. Kemarin, PT.Coolpad Electronics Indonesia, baru saja memperkenalkan flagship terbaru mereka di Jakarta. Lalu TeknoUp beserta media lainnya dapat kesempatan untuk merasakan handset anyar milik Coolpad tersebut. Handset flagship besutan Coolpad ini dinamakan Coolpad Max, datang dengan desain yang menarik dan solid, ...



0 Response to "Coolpad Max, Spek Maksimal Datang Bulan Depan Di Indonesia"

Posting Komentar