Apple di awal tahun 2016 mengalami periode kurang menyenangkan karena mencatatkan penurunan penjualan iPhone untuk pertama kalinya sehingga berbagai investor merasa khawatir. Meskipun begitu, seorang analis dari BMO Capital Markets belum lama ini menilai bahwa Apple akan mampu bangkit di paruh kedua tahun 2016 melalui iPhone 7 yang diperkirakan akan mencatatkan rekor penjualan baru. Menurut analis bernama Tim Long tersebut, Apple akan mampu menjual lebih dari 70 juta unit ...
Home » android »
aplikasi »
gadget »
info »
iOS »
smartphone »
software »
tekno
» Analis: iPhone 7 akan Pecahkan Rekor Penjualan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Response to "Analis: iPhone 7 akan Pecahkan Rekor Penjualan"
Posting Komentar