Ini Dia, Dibalik Proses Perwarnaan Uni Bodi LG G5 SE !

teknoup

Perangkat flagship dari LG, G5 dan G5 SE miliki full metal dari paduan alumunium Khusus dipadukan lapisan pigmen mikro LM201 yang membuat handset telihat mewah dan premium. Menurut informasi, bahan yang digunakan keduanya berkode LM201 dimana bahan ini sudah dipatenkan oleh LG dibantu dengan Korea Institute of Industrial Technologhy pada bulan Februari 2016. Adapun proses pembuatanya, mencakup dalam pewarna cover belakang atau uni bodi dengan proses Microdizing ...



0 Response to "Ini Dia, Dibalik Proses Perwarnaan Uni Bodi LG G5 SE !"

Posting Komentar