Jelang Peluncuran Xbox S, Harga Xbox One Dipotong 50 Persen

teknoup

Sebuah gebrakan baru telah ditempuh Microsoft menjelang rencana peluncuran konsol Xbox One S di bulan Agustus mendatang. Informasi tersebut diumumkan pertama kali di Twitter oleh Major Nelson alias Larry Hryb, Direktur Programming Microsoft Xbox Live. Dengan pemotongan harga tersebut maka harga Xbox One berarti telah didiskon 50 persen dari harga awalnya yakni sebesar 499 dolar (dengan bonus sensor Kinect). Sebelum ini Microsoft telah memotong harga Xbox One beberapa kali, ...



0 Response to "Jelang Peluncuran Xbox S, Harga Xbox One Dipotong 50 Persen"

Posting Komentar