Eksekutif HTC Menyindir Ponsel Samsung 'Plastikan'

teknoup


Meskipun sempat digosipkan akan lepas dari material plastik untuk produk flagship selanjutnya, namun fakta berbicara bahwa Samsung masih setia menggunakan material plastik untuk flagship Galaxy S5. Tapi ada lagi rumor yang menyebutkan Samsung akan merilis varian S5 Premium dimana akan bermaterial metal. Namun kali ini kami ingin menginformasikan, petinggi HTC Jason Mackenzie menyindir produk Samsung tersebut. HTC memang sedari dulu dikenal produsen ponsel dengan material ...





0 Response to "Eksekutif HTC Menyindir Ponsel Samsung 'Plastikan'"

Posting Komentar