Ini Perbandingan Benchmark HTC One (M8) Versi Asia dan AS

teknoup


Ponsel HTC One (M8) sudah resmi dirilis dengan menggunakan prosesor Snapdragon 801. Namun begitu, HTC One (M8) yang dijual di Asia dan US-EMEA memiliki sedikit perbedaan di prosesornya. Untuk wilayah Asia, HTC One (M8) memakai Snapdragon 801 MSM8974 varian AC dengan clock speed 2,5GHz, sedangkan untuk wilayah AS, Eropa, Timur Tengah dan Afrika (US-EMEA) memakai varian AB dengan clock speed 2,3GHz. Dengan clock speed yang lebih tinggi, jelas HTC One (M8) wilayah Asia lebih ...





0 Response to "Ini Perbandingan Benchmark HTC One (M8) Versi Asia dan AS"

Posting Komentar