Nokia X, Nokia X+, dan Nokia XL Dapatkan Update, Bawa App Switcher Baru

teknoup


Kabar gembira bagi para pengguna Nokia X, Nokia X+, dan Nokia XL. Nokia baru saja merilis update terbaru untuk ketiga ponsel ini. Walaupun bukan update sistem operasi Nokia X versi 2.0, update ini tetap membawa berbagai fitur-fitur baru. Yang paling mencolok ialah app switcher yang baru. Untuk mengaksesnya, anda tinggal menyapu layar dari atas ke bawah untuk memunculkan notification center, lalu tinggal sentuh tombol app switcher yang terdapat disana. ...





0 Response to "Nokia X, Nokia X+, dan Nokia XL Dapatkan Update, Bawa App Switcher Baru"

Posting Komentar