Panasonic Eluga U Resmi Dirilis, Ponsel Quad Core Berkamera 13 MP Seharga 3 Jutaan

teknoup


Panasonic kembali menggeliat di dunia ponsel pintar dengan merilis ponsel terbarunya di India dengan nama Panasonic Eluga U. Ponsel ini dibekali dengan layar IPS berukuran 5 inch dengan teknologi OGS dan resolusi 1280 x 720 piksel. Untuk soal processor, Panasonic membekali Eluga U dengan processor quad-core Snapdragon 400 dengan dukungan RAM sebesar 2GB untuk kinerja yang optimal. Memori internal Panasonic Eluga U berkapasitas 16GB dan dapat diekspansi dengan ...





0 Response to "Panasonic Eluga U Resmi Dirilis, Ponsel Quad Core Berkamera 13 MP Seharga 3 Jutaan"

Posting Komentar