Tentu Teknokerz sudah mengetahui mengenai kejadian bobolnya akun iCloud para selebritis Hollywood sehingga konten pribadinya menyebar di dunia maya. Beberapa selebritis ini diantaranya Jennifer Lawrence dan Kate Upton. Apple menyediakan fasilitas unggah otomatis ke iCloud untuk konten seperti foto dan video, jadi beberapa pengguna mungkin lupa atau tidak menyadari meskipun foto atau video tersebut sudah dihapus di perangkat mereka namun salinannya masih tersedia di iCloud. ...
0 Response to "Apple Menyatakan Keseriusan atas Bobolnya Akun iCloud Para Selebritis"
Posting Komentar