Akan Datang: Semakin menjamurnya tren selfie di kalangan orang yang berjiwa muda, maka semakin banyak vendor ponsel yang merilis smartphone dengan memaksimalkan fungsi kamera depan. Sony salah satunya melalui produk Xperia C3. Meja redaksi kami kedatangan Xperia C3 versi Dual SIM yang memiliki harga banderol 3.899.000 juta rupiah selisih seratus ribu lebih mahal dibandingkan versi single SIM LTE. Spesifikasi sendiri tidak terpaut jauh dibawah T3, kira-kira bagaimana performanya? Dan apa saja fitur ...
0 Response to "Sony Xperia C3 Dual - Akan Datang"
Posting Komentar