Setelah merilis update iOS 8.0.1 dan iOS 8.0.2, Apple segera move-on untuk kembali mengembangkan update sistem operasi iOS berikutnya. Bahkan tidak tanggung-tanggung, Apple dikabarkan sudah mulai mengembangkan beberapa update besar untuk iOS 8 ini. Kabar ini sendiri berasal dari salah satu developer iOS yang dirahasiakan identitasnya. Lewat sebuah data statistik, terungkap bahwa iOS 8.1, iOS 8.2, dan iOS 8.3 sudah masuk ke dalam tahap pengembangan. Namun tentu ...
0 Response to "Apple Sudah Mulai Kembangkan Update iOS 8.1, iOS 8.2, dan iOS 8.3"
Posting Komentar