Tidak seperti Korea Selatan, Korea Utara terkenal sebagai salah satu negara yang mengekang kebebasan internet. Kali ini 2 sosial media menjadi korbannya. Dilansir dari PC World (2/11), Korea Utara baru saja dilaporkan memblokir akses internet untuk sosial media Facebook dan Twitter. Padahal, kedua sosial media ini sebelumnya memang hanya bisa diakses oleh kalangan pebisnis dan beberapa pekerja sosial di negara tersebut. Namun, Facebook dan Twitter sampai saat ...
0 Response to "Batasi Akses Internet, Korea Utara Blokir 2 Sosial Media!"
Posting Komentar