Google: Chrome for Mobile Sudah Digunakan oleh 400 Juta Pengguna

teknoup


Pada acara Chrome Dev Summit, eksekutif Google Darin Fisher dengan bangga mengumumkan bahwa kini aplikasi browser Google Chrome versi mobile telah dipakai oleh sekitar 400 juta pengguna. Jumlah pengguna ini sendiri mengalami lonjakan peningkatan yang cukup besar. Pada acara Google I/O di bulan Juni yang lalu, Google menyatakan bahwa Google Chrome mobile baru memiliki sekitar 300 juta pengguna. Hal ini berarti terjadi peningkatan sebesar 100 juta pengguna baru hanya dalam ...





0 Response to "Google: Chrome for Mobile Sudah Digunakan oleh 400 Juta Pengguna"

Posting Komentar