Performa Android Lollipop Menurun Drastis Akibat Fitur Enkripsi

teknoup


Google telah merilis Nexus 6 yang menggunakan OS Android Lollipop beberapa waktu yang lalu. Smartphone canggih ini memiliki spesifikasi kelas atas namun beberapa pihak melaporkan adanya kinerja yang kurang baik dalam beberapa kesempatan sehingga menimbulkan tanda tanya. Penyebab kinerja yang kurang bagus ini tampaknya berasal dari fitur enkripsi yang diterapkan Google dalam Android Lollipop. Fitur ini diaktifkan secara default di Nexus 6 dan Google nampaknya memasang fitur ...





0 Response to "Performa Android Lollipop Menurun Drastis Akibat Fitur Enkripsi"

Posting Komentar