Analis Percaya Galaxy S6 Tidak Mampu Bendung Penurunan Pendapatan Samsung

teknoup


Bagi Teknokerz yang mengikuti perkembangan manufaktur asal Korsel, Samsung, tentunya sudah mendengar mengenai penurunan pendapatan yang dialami perusahaan tersebut. Salah satu alasan terbesar adalah menurunnya penjualan lini flagship mereka yaitu lini Galaxy, disertai oleh persaingan dengan manufaktur China, dan ditambah dengan perebutan pangsa pasar dengan Apple. Pada tahun 2014 pendapatan operasi pihak Samsung dilaporkan menurun sebesar 32.2% dibandingkan dengan ...





0 Response to "Analis Percaya Galaxy S6 Tidak Mampu Bendung Penurunan Pendapatan Samsung"

Posting Komentar