Apple setiap tahun selalu mengumumkan iOS versi terbarunya dalam ajang WWDC yang digelar pada bulan Juni. Tahun 2015 ini nampaknya hal tersebut juga akan terjadi setelah ditemukan adanya jejak pertama dari iOS 9 di basis data situs benchmark Basemark OS II beberapa saat yang lalu. Jejak tersebut ditinggalkan oleh sebuah iPhone 6 dan memperlihatkan skor yang tidak terlalu berbeda dengan iOS versi sebelumnya, kecuali di skor benchmark web. Meski begitu, mengingat acara WWDC ...
0 Response to "Jejak Pertama iOS 9 Ditemukan di Situs Benchmark"
Posting Komentar