Bocoran case untuk generasi terbaru dari jajaran Samsung Galaxy kini mulai beredar. Kabarnya, case tersebut mengindikasikan fitur yang akan disertakan pada Samsung Galaxy S6. Pada panel belakang, terdapat sebuah lubag berbentuk elips yang menampilkan flash kamera, serta sensor detak jantung yang dipindah dari posisi bawah menjadi ke sebelah kanan. Namun, saat ini kita tidak dapat menjelaskan apa maksud dari hal tersebut. Tetapi, jelas bahwa hal itu ada hubungannya dengan ...
0 Response to "Inilah, Bocoran Case Samsung Galaxy S6! Tampilkan Flash Kamera dan Sensor Detak Jantung!"
Posting Komentar