Android 5.1 Bawa Perubahan TouchWiz UI Pada Samsung Galaxy Note 4

teknoup


Menurut laporan yang kini telah beredar, versi terbaru dari TouchWiz yang membungkus pada smartphone Samsung Galaxy S6 dan Galaxy S6 Edge, akan tersedia juga untuk Note 4. Antarmuka terbaru itu akan diterima oleh Note 4 ketika mendapatkan update Android 5.1. Versi terbaru dari TouchWiz ini akan menghapus banyak bloatware. Hasilnya, smartphone akan berjalan lebih cepat. Samsung mengatakan, antarmuka tersebut akan lebih ringan 40% dari sebelumnya. Menurut sumber yang memiliki ...





0 Response to "Android 5.1 Bawa Perubahan TouchWiz UI Pada Samsung Galaxy Note 4"

Posting Komentar