Saat ini WhatsApp sedang fokus untuk menyebarluaskan update terbaru yakni kemampuan melakukan panggilan suara bagi para pengguna Android secara bertahap, selain itu WhatsApp sedang menyiapkan fitur terbaru untuk menyediakan penyimpanan percakapan untuk pengguna. Para user WhatsApp selama ini sering dipermasalahkan dengan hilangnya data percakapan setiap kali mereka menghapus aplikasi, melakukan factorty rese, atau beralih ke perangkat baru yang dimilikinya. WhatsApp saat ...
0 Response to "Google Drive Akan Menyediakan Backup Data Percakapan Untuk WhatsApp"
Posting Komentar