HTC Resmikan One X9, Sasar Kelas Menengah Atas Berbekal Helio X10

teknoup

Hanya berselang sehari setelah teasernya keluar, HTC pada hari ini benar-benar secara resmi mengumumkan kehadiran One X9. Smartphne tersebut telah dimuat di situs HTC Tiongkok dengan spesifikasi dan gambar lengkapnya. HTC One X9 terlihat memiliki desain mirip One A9. Layarnya berukuran 5,5 inci berjenis IPS dengan resolusi 1080p. Di bawah layarnya terdapat tombol kapasitif khas Android dan meninggalkan tradisi tombol navigasi di layar yang biasa diterapkan di seri HTC ...



0 Response to "HTC Resmikan One X9, Sasar Kelas Menengah Atas Berbekal Helio X10"

Posting Komentar