Nvidia Mulai Gulirkan Update Android 6.0 Untuk Shield Tablet K1

teknoup

Sementara kita menunggu kehadiran Tegra X1 yang mentenagai Nvidia Shield Tablet X1 untuk menjadi kenyataan, perusahaan sudah mulai menggulirkan hadiah yang bagus bagi pemiliki Shield Tablet K1. Penasaran apa itu? Ya, itu adalah update Android 6.0 Marshmallow, yang sekarang tengah digulirkan untuk unit Shield Tablet K1 dalam waktu dekat ini. Anda perlu mendownload sebesar 665 MB. Seperti yang sudah terjadi dari perangkat lainnya, fitur-fitur bawaan Google juga akan tersedia ...



0 Response to "Nvidia Mulai Gulirkan Update Android 6.0 Untuk Shield Tablet K1"

Posting Komentar