Hanya 1 Detik, 10.000 Xiaomi Redmi Note Habis Terjual di Taiwan

teknoup


Penjualan Xiaomi Redmi Note di Taiwan tak kalah heboh dibanding di Tiongkok. Dalam penjualan perdananya yang bekerjasama dengan PCHome, phablet Android berlayar 5,5 inci itu mampu terjual 10.000 unit hanya dalam satu detik saja. Dilaporkan media asal Taiwan, ePrice, penjualan yang dilakukan secara online itu sedianya menyiapkan 10.000 unit Redmi Note, dan hanya dalam waktu sekitar satu detik, stoknya langsung ludes. Banyak calon pembeli yang menunggu stok kembali ...





0 Response to "Hanya 1 Detik, 10.000 Xiaomi Redmi Note Habis Terjual di Taiwan"

Posting Komentar