Samsung Merilis Galaxy Core Mini 4G, Ponsel LTE Berlayar 4,3 Inch dengan Kamera 5 MP

teknoup


Samsung Cina baru saja memperkenalkan keluarga Galaxy terbaru, yakni Samsung Galaxy Core Mini 4G. Ponsel single-SIM dengan konektifitas 4G LTE ini sudah dibekali dengan sistem operasi Android 4.4 KitKat. Processor yang dibawa ialah processor quad-core berkecepatan 1,2GHz dengan RAM sebesar 1,5GB. Samsung belum mengungkap jenis chipset yang digunakan, namun kemungkinan besar menggunakan Snapdragon 200. {include('include_news_images.php?id=23064')E} ...





0 Response to "Samsung Merilis Galaxy Core Mini 4G, Ponsel LTE Berlayar 4,3 Inch dengan Kamera 5 MP"

Posting Komentar