Muncul Varian Nexus 5 Warna Kuning

teknoup


Dalam acara konferensi I/O kemarin Google tidak mengungkapkan ponsel lanjutan Nexus 5 ataupun tablet Nexus, tapi Google menyediakan varian warna baru untuk Nexus 5 berwarna kuning. Nexus 5 warna baru ini sudah muncul di situs resmi Android namun perangkat tersebut belum tersedia untuk dibeli melalui Google Play Store. Sebenarnya ini bukan kali pertama informasi Nexus 5 kuning muncul ke permukaan, namun kali ini informasi tersebut datang sendiri dari Google. ...





0 Response to "Muncul Varian Nexus 5 Warna Kuning"

Posting Komentar