Samsung akhirnya resmi mengumumkan smartphone Tizen pertama di dunia. Perangkat tersebut hadir dengan nama Samsung Z, dan akan tersedia di Rusia pada Q3 tahun ini. Samsung Z juga bakal dipamerkan pada ajang Tizen Developer Conference yang berlangsung di San Fransisco mulai 3 Juni 2014. Membahas dari segi desainnya, Samsung Z ini membawa bentuk empat sudut siku lancip, berbeda dengan keluarga Galaxy yang lebih lengkung. Sementara untuk cover belakangnya dibuat dengan aksen ...
0 Response to "Samsung Z, Smartphone Tizen Pertama di Dunia Resmi Diumumkan"
Posting Komentar