Ponsel selfie Lumia 730 / 735 kembali muncul bocorannya. Smartphone yang dikenal juga sebagai Nokia Superman ini bocorannya muncul kembali di Baidu, yaitu Lumia 735 dengan koneksi LTE dan Lumia 730 yang merupakan versi dual SIM. Berdasarkan gambar bocoran tersebut, keduanya memiliki desain identik. Lumia 735 dan Lumia 730 memiliki kamera depan 5 MP dengan layar ukuran 4,7 inci resolusi 720p. Di dalamnya terpasang chip Snapdragon 400 quad-core dengan RAM 1GB, memori internal ...
0 Response to "Jelang IFA 2014, Bocoran Ponsel Selfie Lumia 730/735 Muncul Kembali"
Posting Komentar