Kabar gembira bagi para pengguna LG G2. Baru saja beredar kabar bahwa LG ternyata tidak semerta-merta melupakan LG G2 seiring suksesnya LG G3 di pasaran. LG bahkan disebut-sebut tengah berencana untuk membawa tampilan antarmuka LG G3 ke dalam LG G2. Selain itu, update sistem operasi pun kabarnya tengah dipersiapkan untuk mantan ponsel flagship dari LG ini. Tidak tanggung-tanggung, kabarnya LG mempersiapkan Android L sebagai update sistem operasi untuk ponsel ...
0 Response to "LG Berencana Akan Berikan G2 Update Android L dan Tampilan Antarmuka LG G3"
Posting Komentar