Seagate baru saja mengumumkan kehadiran harddisk berkapasitas 8 TB. Seagate sendiri mengklaim bahwa harddisk berkapasitas 8 TB miliknya ini adalah yang harddisk 8 TB pertama di dunia. Sebelum Seagate meluncurkan harddisk 8 TB ini, kapasitas terbesar yang dikenal di dunia harddisk berukuran 3,5 inch ialah 6 TB. Harddisk berkapasitas super ini menggunakan teknologi HAMR (heat-assisted magnetic recording). Teknologi ini menggunakan laser untuk memanaskan ...
0 Response to "Seagate Merilis Harddisk 8 TB Pertama di Dunia"
Posting Komentar