Speaker stereo BoomSound sudah terbenam di HTC One (M8), sehingga tidak mengherankan jika HTC juga akan melengkapi One M9 dengan kemampuan audio yang sama. Namun, mungkin akan lebih baik. HTC hari ini menekankan bahwa One M9 akan memiliki speaker BoomSound yang lebih kuat. Perusahaan asal Taiwan itu membuktikannya melalui video teaser singkat di Twitter, disertai komentar "Eget your hands on bigger boom."E Dalam Video tersebut memang tidak banyak yang diungkap, ...
0 Response to "HTC One M9 Akan Memiliki Speaker BoomSound yang Lebih Menggelegar?"
Posting Komentar