Pengumuman Asus Zenfone 2 di pameran CES 2015 bulan lalu memang cukup menyita banyak perhatian. Hadir dengan spesifikasi kelas atas, Asus menyebutkan harga yang dibanderol cukup terjangkau, hanya 199 dolar atau sekitar 2.5 jutaan. Namun ternyata harga tersebut bukan untuk versi layar 5.5 inci dengan resolusi 1080p, melainkan untuk versi 5 inci 720p dan kapasitas RAM 2GB. Berapa harga sebenarnya untuk Asus Zenfone 2 versi 4GB? Baru-baru ini situs penjualan online ...
0 Response to "Ini Dia Harga Pre Order Asus Zenfone 2!"
Posting Komentar