Perilisan Apple Watch Digelar 9 Maret Mendatang?

teknoup


Rencana pengumuman Apple Watch nampaknya akan segera terealisasi setelah Apple beberapa saat yang lalu membagikan undangan untuk sebuah acara yang akan dilangsungkan tanggal 9 Maret mendatang. Acara tersebut kembali akan digelar di Yerba Buena Center yang berada di San Francisco, tempat yang biasa digunakan Apple untuk mengumumkan produk barunya. Seperti biasa, undangan tersebut tidak menyebutkan secara pasti apa yang akan diumumkan. Hanya kata-kata &quotESpring ...





0 Response to "Perilisan Apple Watch Digelar 9 Maret Mendatang?"

Posting Komentar