Model Smartphone 4 Inci Apple Bernama iPhone SE, Bukan iPhone 5SE?

teknoup

Rumor baru mengenai rencana perilisan iPhone berlayar 4 inci kembali beredar. Kali ini rumor muncul seputar penamaannya yang berubah dari sebelumnya. Menurut kabar terbaru yang dilansir oleh 9to5Mac, nama untuk iPhone 4 inci tersebut bukanlah iPhone 5SE tetapi iPhone SE. Jadi, iPhone tersebut akan menjadi iPhone edisi spesial dan kemungkinan tidak akan diperbarui setiap tahunnya. Menurut sumber dari 9to5Mac tersebut, penghilangan nama tersebut juga akan ...



0 Response to "Model Smartphone 4 Inci Apple Bernama iPhone SE, Bukan iPhone 5SE?"

Posting Komentar