Samsung Galaxy S7 dan S7 Edge Akan Beredar pada Tanggal 11 Maret di 60 Negara?

teknoup

Samsung akhirnya telah mengumumkan jagoan teranyarnya, Galaxy S7 dan Galaxy S7 Edge dengan desain elegan, fungsionalitas perangkat lunak yang lebih efisien dan kamera lebih canggih dengan Dual Pixel pertama pada smartphone untuk menghasilkan foto lebih terang dan tajam. Samsung sendiri sudah mulai membuka pre-order untuk Galaxy S7 dan S7 Edge sejak hari ini, 23 Februari. Keduanya akan mulai beredar di pasaran pada tanggal 11 Maret, serentak dibanyak pasar di seluruh dunia. ...



0 Response to "Samsung Galaxy S7 dan S7 Edge Akan Beredar pada Tanggal 11 Maret di 60 Negara?"

Posting Komentar