Update Keamanan Februari Mulai Digulirkan Untuk Samsung Galaxy Tab S2

teknoup

Verizon mulai menggulirkan patch keaman February Android untuk unit Samsung Galaxy Tab S2 pada jaringannya. Update yang sudah mulai bergulir kemarin, memiliki versi perangkat lunak dengan nomor LMY47X.T817VVRS2APB2. Sayangnya, tidak ada penjelasan akan rincian perubahan log yang disertakan update tersebut, berarti ini menandakan bahwa masih belum jelas apa lagi update yang akan dibawa. Verizin memberikan catatan bahwa pembaruan perangkat lunak saat ini memberikan pengguna ...



0 Response to "Update Keamanan Februari Mulai Digulirkan Untuk Samsung Galaxy Tab S2"

Posting Komentar