BlackBerry akan Terus Luncurkan Produk Baru Sampai Akhir Tahun Ini

teknoup


Teknokerz pasti sudah tahu kan BlackBerry baru saja meluncurkan BlackBerry Passport dengan hasil penjualan yang cukup menggembirakan dibanding dengan model-model sebelumnya. Dilansir dari Emirates 247 (27/10), rupanya sampai akhir tahun 2014, BlackBerry akan terus meluncurkan sejumlah model baru mereka. Meskipun tidak dijelaskan secara detail model dan nama atau spesifikasi dari produk tersebut, namun sumber tersebut mengatakan bahwa nantinya BlackBerry akan ...





0 Response to "BlackBerry akan Terus Luncurkan Produk Baru Sampai Akhir Tahun Ini"

Posting Komentar