Akhirnya sistem operasi mobile terbaru buatan Microsoft yakni Windows Phone 8.1 berhasil mengungguli kakaknya Windows Phone 8 dalam hal pangsa pasar alias market share. Berdasarkan data terbaru yang dikeluarkan oleh AdDuplex, kini sistem operasi Windows Phone 8.1 berhasil meraih pangsa pasar sebesar 46,7%. Sedangkan sang kakak Windows Phone 8 hanya meraih 36,8% saja, alias mengalami penurunan sebesar 8,9% dibandingkan pangsa pasarnya pada akhir September lalu yang ...
0 Response to "Windows Phone 8.1 Akhirnya Berhasil Menyalip Market Share Windows Phone 8"
Posting Komentar