LG Sudah Bukukan Penjualan dan Keuntungan pada Q3

teknoup


Perusahaan LG Mobile Communications diketahui baru saja memecahkan rekor pribadinya dengan penjualan sebanyak 16.8 juta smartphone pada kuarter yang lalu. Diketahui bahwa penjualan mencapai 39% yang meningkat jika dibandingkan dengan penjualan pada kuarter yang sama tahun sebelumnya yaitu hanya 16%. Divisi mobile bahkan dapat membukukan sebesar $4.14 miliar keuntungan dimana $163juta diantaranya adalah pendapatan operasi. Angka ini merupakan angka tertinggi yang dapat dicapai perusahaan ...





0 Response to "LG Sudah Bukukan Penjualan dan Keuntungan pada Q3"

Posting Komentar